Berbagai Macam Penyerbukan Pada Tumbuhan
Penyerbukan
adalah peristiwa jatuhnya serbuk sari di kepala putik. Pada kesempatan ini saya
akan menjelaskan berbagai macam penyerbukan.
Berdasarkan
faktor pengaruh jatuhnya, penyerbukan dibagi menjadi 4, yaitu:
1. Penyerbukan dengan bantuan hewan atau zoidiogami
- Penyerbukan dengan bantuan serangga disebut entomogami terjadi pada bunga yang memiliki nektar (madu)
- Penyerbukan dengan bantuan bantuan kelelawar disebut kiropterogami
2. Penyerbukan dengan bantuan air atau hidrogami
Penyerbukan karena bantuan air. Ini pada umumnya terjadi pada tumbuhan yang hidup di dalam air, misalnya Hydrilla.
3. Penyerbukan dengan bantuan angin atau anemogami,
4. Penyerbukan dengan bantuan manusia atau antropogami, terjadi pada tanaman vanili.
Penyerbukan karena bantuan air. Ini pada umumnya terjadi pada tumbuhan yang hidup di dalam air, misalnya Hydrilla.
3. Penyerbukan dengan bantuan angin atau anemogami,
Terjadi pada padi, jagung, gandum, dan rerumputan. Ciri-ciri tanamannya adalah:
§ Mahkota bunga berukuran kecil dan tidak berwarna.
§ Serbuk sari kering, ringan, dan banyak.
§ Tidak berbau dan tidak berkelenjar madu.
§ Kepala putik terjulur keluar.
4. Penyerbukan dengan bantuan manusia atau antropogami, terjadi pada tanaman vanili.
Macam-macam
Penyerbukan Pada Bunga
Macam-macam
Penyerbukan Pada Bunga. Telah kita ketahui bahwa peristiwa penyerbukan terjadi
jika serbuk sari menempel di kepala putik. Saat penyerbukan, kepala putik
berfungsi sebagai penerima serbuk sari. Kemudian, serbuk sari disalurkan ke
bakal biji oleh tangkai putik. Setelah serbuk sari dan bakal biji bertemu,
bakal biji berkembang menjadi biji. Biji inilah yang kemudian dapat tumbuh
menjadi individu baru.
Cara
penyerbukan berdasarkan asal putik dan serbuk sarinya dapat dikelompokan
menjadi empat cara, yaitu:
penyerbukan sendiri,
penyerbukan tetangga,
penyerbukan silang,
dan penyerbukan bastar.
1. Penyerbukan Sendiri
Penyerbukan sendiri terjadi jika serbuk sari dan putik berasal dari satu bunga. Penyerbukan ini terjadi pada bunga sempurna, misalnya: tumbuhan kacang tanah, jambu, atau mangga.
Penyerbukan sendiri terjadi jika serbuk sari dan putik berasal dari satu bunga. Penyerbukan ini terjadi pada bunga sempurna, misalnya: tumbuhan kacang tanah, jambu, atau mangga.
2. Penyerbukan Tetangga
Penyerbukan tetangga terjadi jika serbuk sari dan putik berasal dari bunga yang berlainan, tetapi masih berada dalam satu tumbuhan, misalnya: penyerbukan pada tumbuhan jeruk dan rambutan.
Penyerbukan tetangga terjadi jika serbuk sari dan putik berasal dari bunga yang berlainan, tetapi masih berada dalam satu tumbuhan, misalnya: penyerbukan pada tumbuhan jeruk dan rambutan.
3. Penyerbukan Silang
Penyerbukan silang terjadi apabila serbuk sari dari suatu tumbuhan jatuh pada kepala putik bunga tumbuhan lainnya yang sejenis, contohnya pada tanaman padi dan jagung.
Penyerbukan silang terjadi apabila serbuk sari dari suatu tumbuhan jatuh pada kepala putik bunga tumbuhan lainnya yang sejenis, contohnya pada tanaman padi dan jagung.
4. Penyerbukan Bastar
Penyerbukan bastar terjadi apabila serbuk sari suatu bunga jatuh ke putik bunga tumbuhan lain yang berbeda varietasnya. Tujuannya adalah untuk menggabungkan sifat yang dikehendaki dari dua jenis tumbuhan dalam satu tumbuhan.
Penyerbukan bastar terjadi apabila serbuk sari suatu bunga jatuh ke putik bunga tumbuhan lain yang berbeda varietasnya. Tujuannya adalah untuk menggabungkan sifat yang dikehendaki dari dua jenis tumbuhan dalam satu tumbuhan.
No comments:
Post a Comment